Beasiswa DIPA 2012 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Beasiswa DIPA 2012

Para mahasiswa UIN Jakarta mengikuti program Beasiswa Dipa 2012 semenjak disosialisasikan 9 maret kemarin. Pada perkembangan selanjutnya Beasiswa yang menyediakan kuota 6000 mahasiswa ini diadakan gelombang ke 2 mulai tanggal 1 mei. namun sampai saat ini kuota masi belum tertutupi, sehingga ada celoteha bahwa beasiswa akan diadakan gelombang 3 nanti!
Untuk pengumuman hasil seleksi berkas Dipa berikutnya akan disosialisasikan. Kemungkinan besar yang memiliki/menguympulkan berkas secara lengkap, maka mahasiswa tersebut akan lulus seleksi.

Jadwal Pelaksanaan Penyelenggaraan Beasiswa Mahasiswa Miskin dan Berprestasi 2012 UIN Jakarta sbb:


Sosialisasi
19 Maret 2012
Pendaftaran
26 Maret s/d 13  April 2012
Penyerahan berkas
26 Maret s/d 13 April 2012
Verifikasi
17 April s/d 20 April 2012
Pengumuman
25 April 2012

Persyaratan :
a. IPK minimal 2,75
b. Sedang tidak menerima beasiswa dari instansi manapun
c. Memiliki Rekening Bank BRI Kanca Ciputat atau Kantor Kas UIN Jakarta
d. Surat Keterangan Tidak Mampu

Untuk cara pendaftaran di AIS klik link ini.

Post a Comment

2 Comments

  1. Ma'af untuk pengumuman beasiswa Dipa gelombnag 1 2012 kok lum ada yah,
    mohon info lengkapnya, makasih...........

    ReplyDelete
  2. assalamualaikum Wr.Wb..
    pa, saya sudah mendaftar beasiswa dipa tanggal 21 April, walaupun pembukaan beasiswa gelombang kedua tanggal dibuka 1 mei,,apakah pendaftaran online saya,tetap bisa diproses???
    karena setiap sy mengecek,,pemberitahuannya selalu "belum diproses",, apakah itu berarti sy tidak diterima atau memang belum diproses??
    mohon jawabannya,,trimakasih

    ReplyDelete